ANALISIS TEMA CERITA RAKYAT BENGKULU UNTUK SISWA SEKOLAH DASAR

  • Muhammad Asip Universitas Negeri Yogyakarta
  • Handara Tri Elitasari STAINU Purworejo
  • Irma Yulianti Budi Safitri Universitas Negeri Yogyakarta
  • Yeni Rakhmawati Universitas Negeri Yogyakarta
Keywords: Cerita Rakyat; Karakter; Tema

Abstract

Abstract The learning process of elementary school students (SD) can be carried out using folklore. However, the folklore used for learning is not adapted to the characteristics of elementary school students. Folklore with content of violence, war, robbery, theft and so on is not appropriate to be a material for student learning. The role of the teacher is needed, to be careful in choosing the appropriate folk tales for their students. Teachers must innovate and modify folklore into teaching materials that suit the characteristics of students. Therefore, it is necessary to conduct research related to folklore that is appropriate for elementary school students. This study aims to analyze the themes of folklore for learning in elementary schools. The method used is descriptive analytic. The data source is the Bengkulu 2 folklore book by Naim Emel Prahana. The research succeeded in finding the themes of Bengkulu folklore. The themes are about patience, wisdom, intelligence, steadfastness, self-sacrifice, guarding the tongue, respecting others and mutual cooperation. Based on the results of the research found, it can be concluded that there are five stories of Bengkulu folklore that are suitable for learning and three stories that are not suitable for learning elementary school students. Keywords: Character; Folklore; Theme Abstrak Proses pembelajaran siswa sekolah dasar (SD) dapat dilakukan dengan menggunakan cerita rakyat. Namun, cerita rakyat yang digunakan untuk pembelajaran kurang disesuaikan dengan karakteritik siswa SD. Cerita rakyat dengan konten kekerasan, peperangan, perampokan, pencurian dan sebagainya tidak tepat untuk menjadi bahan pembelajaran siswa. Peran guru sangat dibutuhkan, untuk berhati-hati dalam memilih cerita rakyat yang sesuai untuk siswanya. Guru harus berinovasi dan memodifikasi cerita rakyat menjadi bahan ajar yang sesuai dengan karakteristik siswa. Oleh sebab itu, perlu dilakukan penelitian terkait cerita rakyat yang tepat untuk siswa SD. Penelitian bertujuan untuk menganalisis tema-tema cerita rakyat untuk pembelajaran di SD. Metode yang digunakan yaitu deskriptif analitik. Sumber data buku cerita rakyat Bengkulu 2 karya Naim Emel Prahana. Penelitian berhasil menemukan tema-tema cerita rakyat Bengkulu. Adapun temanya tentang kesabaran, kebijaksanaan, kecerdasan, sikap tabah, rela berkorban, menjaga lisan, menghormati orang lain dan gotong-royong. Berdasarkan hasil penelitian yang ditemukan maka dapat disimpulkan bahwa cerita rakyat Bengkulu terdapat lima cerita yang sesuai untuk pembelajaran dan tiga cerita yang kurang sesuai untuk pembelajaran siswa SD.

Author Biographies

Muhammad Asip, Universitas Negeri Yogyakarta
Pendidikan Dasar
Handara Tri Elitasari, STAINU Purworejo
Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Irma Yulianti Budi Safitri, Universitas Negeri Yogyakarta
Pendidikan Dasar
Yeni Rakhmawati, Universitas Negeri Yogyakarta
Pendidikan Dasar

References

AAbdullah. (2018). Berbagai Metodologi dalam Kajian Penelitian Pendidikan dan Manajemen (p. 334). Gunadarma Ilmu.
Ai sri Nuryhayati, D. harianti. (n.d.). Model Pembelajaran Project Based learning (PjBL). Sibatik Kemendikbud.
Angraini, T., Saragi, L. N. S., Jannah, M., & Sopian, M. (2017). Prosiding Seminar Nasional 20 Program Pascasarjana Universitas Pgri Palembang 25 November 2017. Prosiding Seminar Nasional 20 Program Pascasarjana Universitas PGRI Palembang 25 November 2017, November, 188–192.
Ayuni Syafira, Yayah Chanafiah, A. C. (2020). Nilai Edukasi pada Kumpulan buku Cerita Rakyat Provinsi Bengkulu. Jurnal Ilmiah Korpus, 4(1).
Budiningsih, C. A. (2011). KARAKTERISTIK SISWA SEBAGAI PIJAKAN DALAM PENELITIAN PEMBELAJARAN. Cakrawala Pendidikan, 1(XXX), 160–173.
Busselle, R., & Bilandzic, H. (2009). Measuring narrative engagement. Media Psychology.
Danandjaya, J. (1984). Folklor Indonesia, ilmu gosip, dongeng dan lain-lain (2nd ed.). Pustaka Garfitipers.
E. Junaini, E. Agustina, A. C. (2017). Analisis Nilai Pendidikan Karakter Dalam Cerita Rakyat Seluma. Jurnal KORPUS, I(1), 2–8.
Fisher, W. R. (1984). Narration as a human communication paradigm: The case of public moral argument. Communication Monographs, 51(1).
Green, M. C., & Brock, T. C. (2000). The role of transportation in the persuasiveness of public narratives. Journal of Personality and Social Psychology, 79(5).
Hamidah, H., Dwiyana, R., & Puspita, R. A. (2020). Panduan Pembelajaran Tematik Integratif. SEAMEO QITEP in Language.
Heriadi, M. (2019). Nilai Islami dari Cerita Rakyat Bengkulu yang Berjudul Sang Piatu. Jurnal Manthiq, 4(1).
Herminarto, Sofyan; Wagiran; Kokom Komariah; Endri, T. (2017). Problem Based Learning dalam Kurikulum 2013. In Fitriyanti (Ed.), UNY Press (1st ed., Vol. 1). UNY Press.
Irwandi. (2016). Aspek Psikologi Pendidikan dalam Pemilihan Bahan Bacaan Sastra Anak. Jurnal Pelita Bangsa Pelestari Pancasila, 11(2), 116–128.
Kemendikbudristek. (2021). Panduan Pengembangan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.
Krippendorff, K. (1980). Content Analysis: An Introduction to Its Methodology. In Content Analysis: An Introduction to Its Methodology (pp. 1–43). https://doi.org/10.4135/9781071878781
Kurniawan, R., Yulistyo, D. (2018). Analisis Penggunaan Cerita Rakyat Bengkulu Dalam pembelajaran Retorika/Komunikasi Massa. Estetik, 1(1).
Mohd Firdaus, C. Y., & Normaliza, A. R. (2014). Cerita Rakyat Membentuk Moral Positif Kanak-Kanak Melalui Nilai Murni. Journal of Business and Social Development, 2(2), 74–85.
Muktadir, A., Darmansyah, A. (2021). Pengembangan Bahan Ajar Komik Berbasis Cerita Rakyat Bengkulu di SD. Jurnal PGSD, 14(1).
Nurgiyantoro, B. (1998). Teori Pengkajian Fiksi. Gadjah Mada University Press.
Nurgiyantoro, B. (2015). TAHAPAN PERKEMBANGAN ANAK DAN PEMILIHAN BACAAN SASTRA ANAK Oleh: Burhan Nurgiyantoro FBS Universitas Negeri Yogyakarta. FBS Universitas Negeri Yogyakarta, XXIV,(2), 198–222.
Soendari, T. (2012). Metode penelitian Deksriptif. UPI Edu, 17, 1–25.
Supangat. (2021). Mengenal Kurikulum 2022. school principal academy.
Yanita, H. (2016). Analisis Struktur Retorika Dan Penanda Kebahasaan Bagian Hasil Dan Pembahasan Artikel Jurnal Penelitian Bisa Fkip Unib Untuk Bidang Pengajaran Bahasa. Diksa : Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 2(2), 165–170. https://doi.org/10.33369/diksa.v2i2.3457
Youpika, F., Zuchdi, D. (2016). Nilai Pendidikan Karakter Cerita Rakyat Suku Paseman Bengkulu dan Relevansinya sebagai Materi Pembelajaran Sastra. Jurnal Pendidikan Karakter, 7(1). https://doi.org/https://doi.org/10.21831/jpk.v0i1.10731
Published
2022-12-30