Strategi Penyeimbangan Sistem Pendidikan Agama Islam di Era Disrupsi
Strategy for Balancing the Islamic Religious Education System in the Era of Disruption
Abstract
Penelitian ini disusun untuk mengkaji dan menjelaskan tentang strategi penyeimbangan Pendidikan Agama Islam di Era Disrupsi. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan bentuk pendeketan Library Research (Kepustakaan) dengan maksud bahwa sumber rujukannya berasal dari artikel ilmiah, journal, dan buku-buku. Hasil penelitian menjelaskan tentang perkembangan yang ada pada Era Disrupsi, ketidak seimbangan perkembangan Era Disrupsi terhadap Pendidikan Agama Islam, serta strategi penyeimbangannya. Membuat sebuah startegi untuk terus bertahan dan supaya tidak mengalami ketertinggalam di masa ini sangatlah penting. Sehingga strategi pendekatan yang digunakan melalui Pendidikan Agama Islam dapat menjadi sebuah model untuk mencetak generasi yang lebih bermoral dan lebih inovatif.
References
Abidah, Z. N., Rofiko, N. H. S., Cahyani, R. T., & Tsani, A. R. (2023). Tantangan dan Peluang Pendidikan Karakter Pancasila di Era Disrupsi. Causa: Jurnal Hukum Dan Kewarganegaraan, 1(9), 51–60.
Adam, A. (2023). Integrasi Media Dan Teknologi Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. Amanah Ilmu: Jurnal Kependidikan Islam, 3(1), 13–23.
Adlini, M. N., Dinda, A. H., Yulinda, S., Chotimah, O., & Merliyana, S. J. (2022). Metode penelitian kualitatif studi pustaka. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 6(1), 974–980.
Alhakim, V., Dewi, S., & Rompis, A. (2024). Pembentukan Lembaga Independen dalam Pengawasan Konten Digital: Studi Komparasi Hukum Antara Indonesia dengan Australia. COMSERVA: Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat, 3(09), 3627–3643.
Cannavaro, J., Asbari, M., & Nurmayanti, R. (2024). Transformasi Pendidikan: Memperkuat Kecerdasan Sosial dan Emosional Anak di Era Disrupsi. Journal of Information Systems and Management (JISMA), 3(3), 1–6.
Danuri, M. (2019). Perkembangan dan transformasi teknologi digital. Jurnal Ilmiah Infokam, 15(2). http://amikjtc.com/jurnal/index.php/jurnal/article/view/178
Fikri, A. (2019). Pengaruh globalisasi dan era disrupsi terhadap pendidikan dan nilai-nilai keislaman. Sukma: Jurnal Pendidikan, 3(1), 117–136.
Firnando, H. G. (2023). Spiritualitas di Era Digital: Pengaruh Teknologi terhadap Pengalaman Keagamaan Masyarakat Perspektif Filsafat. NAHNU: Journal of Nahdlatul Ulama and Contemporary Islamic Studies, 1(2), 159–174.
Hidayat, N., & Khotimah, H. (2019). Pemanfaatan teknologi digital dalam kegiatan pembelajaran. Jurnal Pendidikan Dan Pengajaran Guru Sekolah Dasar (JPPGuseda), 2(1), 10–15.
Kholil, A. (2021). Kolaborasi Peran serta Orang Tua dan Guru dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Secara Daring. Jurnal Pendidikan Guru, 2(1). https://jurnal.literasikitaindonesia.com/index.php/jurpendigu/article/view/1 91
Manik, E. (2022). Integrasi Media Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Berbasis Teknologi. Book Chapter of Proceedings Journey-Liaison Academia and Society, 1(1), 181–188.
Mustopa, A. M. Y. S., & Iswantir, I. (2023). Pengembangan Manajemen Lembaga Pendidikan Islam di Era Disrupsi. Al-Qalam: Jurnal Kajian Islam Dan Pendidikan, 15(1), 1–12.
Radinal, W. (2023). Pengembangan Kompetensi Tenaga Pendidik DI Era Disrupsi.
Al Fatih. http://journal.an-nur.ac.id/index.php/ALF/article/view/27 Rahmawan, D., Mahameruaji, J. N., & Anisa, R. (2019). Pengembangan konten
positif sebagai bagian dari gerakan literasi digital. Jurnal Kajian Komunikasi, 7(1), 31–43.
Rahmawati, F. (2018). Kecenderungan Pergeseran Pendidikan Agama Islam di Indonesia Pada Era Disrupsi. TADRIS: Jurnal Pendidikan Islam, 13(2), 244–257.
Rochimah, N. A., & Badrus, Z., (2018). Pendidikan Moral Anak Jalanan.
Yogyakarta: Trussmedia Grafika
Sabtina, D. (2023). Problematika Pendidikan Islam di Era Globalisasi dan Alternatif Solusinya. DIROSAT: Journal of Education, Social Sciences & Humanities, 1(2), 58–68.
Sahu, S., & Rana, C. (2020). Advancement of open learning through moocs in academic libraries: Impact and challenges. KIIT Journal of Library and Information Management, 7(2), 91–99.
Salsabila, U. H., Hanifan, M. L. N., Mahmuda, M. I., Tajuddin, M. A. N., & Pratiwi,
A. (2023). Pengaruh Perkembangan Teknologi terhadap Pendidikan Islam.
Journal on Education, 5(2), 3268–3275.
Salsabila, U. H., Ilmi, M. U., Aisyah, S., Nurfadila, N., & Saputra, R. (2020). Peran teknologi pendidikan dalam meningkatkan kualitas pendidikan di era disrupsi. Journal on Education, 3(01), 104–112.
Syahroni, M., Dianastiti, F. E., & Firmadani, F. (2020). Pelatihan media pembelajaran berbasis teknologi informasi untuk meningkatkan keterampilan guru dalam pembelajaran jarak jauh. International Journal of Community Service Learning, 4(3), 170–178.
Ulfah, U., Supriani, Y., & Arifudin, O. (2022). Kepemimpinan Pendidikan di Era Disrupsi. JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 5(1), 153–161.
Zaman, B. (2018). Pendidikan Akhlak pada Anak Jalanan di Surakarta. Jurnal Inspirasi, 2(2),129-146.
https://www.ejournal.undaris.ac.id/index.php/inspirasi/article/viewFile/49/ 30
Zaman, B. (2020). Penerapan Active Learning dalam Pembelajaran PAI. Jurnal As- Salam, 4(1), 13–27. https://doi.org/10.37249/as-salam.v4i1.148